Ber-qurban merupakan salah satu bentuk ketaatan pada Allah SWT

Qalista News Jakarta 20 Juli 2021. Qurban bagi umat Islam adalah ungkapan terima kasih kepada Allah SWT atas limpahan rezeki dengan cara berbagi makanan berharga kepada mereka yang tidak mampu. Dihari yang bahagia ini tepatnya 10 Djulhijah 1442 H Yayasan Qalista Peduli Sesama kembali mengadakan pemotongan hewan qurban dan menyalurkannya kepada yang berhak menerimanya, kegiatanContinue reading “Ber-qurban merupakan salah satu bentuk ketaatan pada Allah SWT”

Ber-Qurban Merefleksikan Kepedulian Sesama

Tidak ada sesuatu pun yang Allah ciptakan tanpa hikmah, apalagi tentang ibadah banyak sekali rahasia dan hikmah dalam setiap perintah-Nya. Berqurban merupakan salah satu bentuk ketaatan pada Allah. Karena dalam berqurban, seorang hamba tidak hanya sekedar menyembelih hewan qurban, tetapi menyerahkan jiwa, raga, dan harta demi menggapai keridaan-Nya adalah esensi berqurban yang sebenarnya. “Daging-daging danContinue reading “Ber-Qurban Merefleksikan Kepedulian Sesama”